DECEMBER 9, 2022
Lifestyle

Cara Simpel Membuat Perkedel Kentang: Makanan Gurih yang Lezat dan Simpel

image
Perkedel Kentang Lezat dan Simpel

5. Goreng Perkedel:

Panaskan minyak dalam wajan dengan api sedang. Celupkan perkedel kentang ke dalam kocokan telyr lalu goreng dengan minyak panas hingga kedua sisi berwarna keemasan dan renyah. 

6. Tiriskan:

Baca Juga: Cara Simpel Membuat Ayam Kecap: Hidangan Praktis dan Lezat

Angkat perkedel dari minyak dan tiriskan di atas kertas minyak atau tisu dapur untuk menghilangkan kelebihan minyak.

7. Sajikan:

Sajikan perkedel kentang hangat sebagai camilan atau lauk pendamping.

Tips:

Kentang wajib digoreng supaya mengurangi kadar air sehingga menjadikan kentang tidak lembek saat dihaluskan.

Membuat perkedel kentang di rumah tidaklah sulit. Hidangan ini cocok untuk camilan ringan, sebagai lauk pendamping, atau bahkan untuk dijadikan bekal.***

 

Halaman:
1
2
3
4
Sumber: Antara

Berita Terkait