Thursday, Apr 24, 2025
Lifestyle

Fruit Sando Roti Buah Khas Jepang yang Segar dan Manis: Berikut Cara Pembuatannya

image
Fruit Sando Segar Cocok Untuk Cemilan Bersantai

Simpan di dalam kulkas selama 1–2 jam agar krim mengeras dan buah menyatu dengan roti.

5. Penyajian 

Keluarkan dari kulkas, buka plastiknya, dan potong diagonal dengan pisau tajam. Potongan diagonal akan memperlihatkan pola buah yang menarik, siap untuk disajikan.

Dengan tampilan yang cantik dan rasa yang menyegarkan, fruit sando cocok dijadikan camilan atau hidangan pencuci mulut saat bersantai.***

Penulis : Kholisah

Halaman:
1
2
3
Sumber: Tiktok @Septiya Pramawati

Berita Terkait