DECEMBER 9, 2022
News

Usai Diserang Hacker, Menkopolhukam Pastikan PDNS 2 Akan Pulih dalam Waktu Dekat 

image
Ilustrasi hacker yang sedang melacak data (Foto: Google)

Namun, pada Rabu (26/6), tercatat sudah ada sebanyak 44 instansi yang siap untuk melakukan pemulihan data, sementara sisanya masih dalam proses. Dari semua itu, lima instansi telah melayani kembali masyarakat setelah melakukan migrasi data.

Menkominfo Budi Ari Setiadi serta Kepala BSSN Hinsa Siburian sudah menjelaskan ke Komisi I DPR RI ihwal serangan siber terhadap PDNS 2.

Budi Arie menyebut tidak ada indikasi kebocoran data imbas gangguan serangan siber terhadap PDNS 2 di Surabaya.

Baca Juga: Ketua Komisi I DPR: Angkatan Siber Masih Jauh Selama Kebocoran Data Marak

"Tadi hasil rapat dengan Komisi I tidak ada indikasi dan belum ada bukti terjadinya kebocoran data," kata Budi Arie singkat dalam wawancara cegat setelah rapat kerja dengan Komisi I DPR RI di Gedung DPR RI, Senayan, Jakarta, Kamis (27/6) malam.

Budi Arie mengatakan upaya pemulihan PDNS 2 masih terus dilakukan. Kemenkominfo menargetkan pemulihan penuh terhadap PDNS 2 ditargetkan tuntas pada pertengahan Agustus 2024.***

 

Baca Juga: Sekjen PBB Sebut Lonjakan Penggunaan Ruang Siber sebagai Senjata

Halaman:
1
2
Sumber: ANTARA

Berita Terkait