Lifestyle
Ternyata Ini! Rahasia Anti Gagal Dalam Memilih Warna Lipstik Sesuai Undertone Kulit untuk Hasil Glamour dan Memukau
- Penulis : Maulana
- Kamis, 26 September 2024 17:13 WIB

Warna lipstik yang cocok untuk terlihat fresh dan cantik. (Foto/pexels)
Jangan lupa untuk selalu memperhatikan kondisi bibir kamu sebelum mengaplikasikan lipstik, pastikan dalam kondisi lembut dan lembap. Bibir yang kering bisa membuat lipstik (terutama yang matte) terlihat pecah-pecah dan kurang menarik. Menggunakan lip balm sebelum memakai lipstik akan membantu menciptakan tampilan yang lebih mulus dan tahan lama.
Dengan mengetahui rahasia anti gagal dalam memilih warna lipstik sesuai undertone kulit, kami tidak perlu lagi ragu untuk tampil maksimal di setiap kesempatan. Tampil cantik, percaya diri, dan memukau kini bukan lagi hal yang sulit!***
Baca Juga: Denny JA Luncurkan Rahasia Perjalanan Hidupnya Melalui Buku 'Hijrah Berkali-Kali Ala Denny JA'
Penulis: Amelia Zulfa Nabillah
Sumber: Buttonscarves.com