Puisi
Puisi Esai Denny JA: Salman Berjumpa Tunawisma di London
- Kamis, 09 Januari 2025 08:08 WIB

Puisi Esai Denny JA: Salman Berjumpa Tunawisma di London
tentang pemukiman sementara yang lembap dan sempit,
tentang Jamie yang batuk di kegelapan,
tentang mereka yang tinggalnya berpindah-pindah,
Baca Juga: Orasi Denny JA: Pentingnya Mengawinkan Isu Sosial dan Puisi
tentang sekolah yang sering terhenti.
“Banyak teman mainku tak punya rumah,”
kisah Ellie.
Baca Juga: Puisi Esai Denny JA: Sebagai Imigran, Ia Masih Luka
Di mata Ellie, Salman melihat negerinya sendiri:
seorang ibu di pelosok
yang menunggu puskesmas buka
sambil memeluk anak yang demam.